Selamat datang di rumahpohonku

SELAMAT DATANG DI PLAYGROUND RUMAHPOHONKU

PLAYGROUND Rumahpohonku adalah perusahaan playground Indonesia dimana anda dapat memanjakan anak anda dengan menyediakan berbagai per mainan (Playground) yang cocok untuk indoor maupun outdoor.
Kami men jual playground, rumah pohon, perosotan, ayunan, panjat dinding, jungkat jungkit, terowongan, mainan per, indoor soft play, baby gym, mandi bola, rubber mat, water play, ember tumpah, dan permainan lainnya dapat kami buatkan dengan desain permainan yang disesuaikan dengan kebutuhan Anda.

Rumahpohonku membuat Desain Indoor Playground dan Desain Outdoor Playground unik dan menarik untuk tempat bermain anak anda.

Produk playground Rumahpohonku terdiri dari mainan Rumah pohon, mainan indoor playground dan outdoor playground, furniture anak, produk fiber, soft playground, serta desain mainan indoor playground dan outdoor playground. Selain menjual produk mainan, rumahpohon juga menawarkan jasa lukis dinding dan gambar yang akan di lukis dapat di sesuaikan dengan keinginan anda.

Anda dapat melihat sekilas dari produk rumahpohonku pada halaman produk. Anda juga dapat melihat cara pembuatan dan pemasangan rumah pohon di blog kami. Untuk pemasangan rumah pohon dan produk playground akan kami bantu apabila ingin melakukan sendiri pemasangan rumah pohon dan memasang playground sendiri.

Klik Menu Produk untuk melihat berbagai jenis produk rumahpohonku


Playground di taman bermain dalam perumahan dan sekolah

PLAYFORT

Playground jenis playfort ini sangat cocok untuk area terbuka hijau di area perumahan dan sekolah.
Beberapa tempat yang sudah menggunakan jenis playground ini adalah perumahan Foresta BSD yang menggunakan jenis playground outdoor ini untuk beberapa cluster terbarunya, antara lain taman bermain di cluster Allevare dan cluster Ultimo. Perumahan The Icon BSD cluster Caspia juga sudah menggunakan playground jenis playfort ini. Playground jenis ini juga terdapat di Sekolah Special Need Center di Jababeka dengan beberapa modifikasi.
Beberapa sekolah seperti Kiddy Montessory School BSD dan Bina Tunas Bangsa Pluit juga memilih jenis playground  ini.
Jenis playfort yang lebih besar juga dibuat untuk rumah-rumah pribadi dan perumahan yang lebih besar seperti Green Andara di Pondok Labu.

Playground ini sangat cocok untuk taman yang ingin tetap mempertahankan tema hijau dan nuansa alam namun juga menyenangkan untuk anak-anak. Dibuat dari kayu merbau dan kayu jati, playground ini dilengkapi dengan tower berbentuk segi tiga dan permainan seperti ayunan, trapeze, panjat tali, setir pelaut, dan panjat dinding lengkap dengan batu climb wall.

Anda juga bisa memesan jenis permainan ini atau meminta modifikasi untuk ukuran taman yang lebih kecil atau lebih besar dengan mengisi kolom "Hubungi Kami".